Terjemahan Tersumpah

Penerjemah Tersumpah

Seperti Apa Ciri Khas Dokumen Terjemahan Tersumpah?

Berbeda dari terjemahan biasa atau nontersumpah, terjemahan tersumpah merupakan produk penerjemahan yang dihasilkan oleh seorang penerjemah yang memiliki sertifikat dan izin resmi dari negara untuk menerjemahkan dokumen hukum/legal seperti ijazah, akta kelahiran, sertifikat rumah, nota kesepahaman (MoU), peraturan perundang-undangan, dan lain sebagainya.
Mengapa Terjemahan Tersumpah Lebih Mahal

Mengapa Terjemahan Tersumpah Lebih Mahal?

Ketahui lebih jelas alasan layanan terjemahan tersumpah cenderung lebih mahal dan cara pasti menentukan butuh tidaknya kamu menggunakan layanan ini.

Hubungi kami

×